Lowongan Kerja Karyawan PT Surya Madistrindo Tingkat SMA SMK Sederajat


Surya Madistrindo disingkat SM adalah anak usaha dari PT Gudang Garam yang bergerak dibidang distribusi dan penjualan ke seluruh wilayah Indonesia, didirikan tahun 1958. Gudang Garam memiliki pangsa pasar rokok dalam negeri sebesar 23,1 persen dengan produk-produk yang sudah dikenal luas oleh masyarakat di seluruh Nusantara. Perusahaan memilliki 66 kantor area dengan 269 titik distribusi di seluruh Indonesia dan armada penjualan lebih dari 7.000 kendaraan termasuk sepeda motor untuk melayani pasar.

Gudang Garam secara tidak langsung juga mendukung penciptaan lapangan kerja bagi kurang lebih 4 juta orang yang terdiri dari petani dan cengkeh, pengecer dan pedagang asongan yang tersebar di seluruh Indonesia. Industri rokok sendiri, termasuk Perseroan, merupakan sumber utama pendapatan cukai bagi negara. Selain itu Perseroan juga mampu menyerap tenaga kerja yang cukup banyak yakni sekitar 33.575 karyawan dari berbagai jenjang pendidikan.

Saat ini Surya Madistrindo membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai pegawai perusahaan. Blog lowonganterpadu.com didirikan dengan maksud untuk memberikan kemudahan kepada para pencari kerja diseluruh Indonesia, update setiap hari.

Rekrutmen Lowongan Kerja Surya Madistrindo (Gudang Garam) Terbaru 2020


Admin
Persyaratan:

  1. Wanita
  2. Pendidikan minimal SMA SMK semua jurusan
  3. Nilai rata-rata ujian minimal 6,00
  4. Sehat jasmani dan rohani
  5. Usia maksimal 26 tahun
  6. Berwawasan luas
  7. Berjiwa melayani
  8. Siap bekerja shift
  9. Disiplin jujur dan teliti
  10. Mampu mengoperasikan komputer minimal MS Office


Telemarketing
Persyaratan:

  1. Pria dan Wanita
  2. Pendidikan minimal SMA SMK semua jurusan
  3. Nilai rata-rata ujian minimal 6,00
  4. Sehat jasmani dan rohani
  5. Usia maksimal 29 tahun
  6. Berwawasan luas
  7. Berjiwa melayani
  8. Siap bekerja shift
  9. Mampu berkomunikasi dengan baik
  10. Mampu bekerja secara tim


Helper
Persyaratan:

  1. Pria
  2. Pendidikan minimal SMA SMK semua jurusan
  3. Nilai rata-rata ujian minimal 6,00
  4. Sehat jasmani dan rohani
  5. Berwawasan luas
  6. Berjiwa melayani
  7. Disiplin jujur dan teliti
  8. Mampu mengoperasikan komputer minimal MS Office


Driver
Persyaratan:

  1. Pria
  2. Pendidikan minimal SMA SMK semua jurusan
  3. Nilai rata-rata ujian minimal 6,00
  4. Sehat jasmani dan rohani
  5. Memiliki banyak relasi
  6. Mampu bekerja dibawah tekanan
  7. Usia maksimal 29 tahun
  8. Memiliki SIM A/B


Persyaratan Lamar:

  • Surat Lamaran diketik (lampirkan email dan no HP)
  • Curiculum Vitae
  • Fotocopy Ijazah terakhir
  • Fotocopy transip nilai/SKHUN
  • Fotocopy KTP dan KK
  • Pas Foto terbaru ukuran 4x6 cm (1 lembar)

Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi, segera daftarkan diri melalui "Alamat" dibawah ini.

PT Surya Madistrindo
Jln MT Haryono, Sungai Nangka, Balikpapan, Kaltim
Pendaftaran paling lambat 19 Desember 2019
  • Pelamar yang lolos seleksi administrasi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.

Dapatkan info lowongan kerja melalui WhatsApp atau Instagram Resmi.