Lowongan JNE Express Minimal SMA SMK Terbaru 2021
Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang pengiriman dan logistik, didirikan 26 November 1990 oleh H. Soeprapto Suparno. Divisi Ekspres JNE melayani kiriman paket dan dokumen peka waktu tujuan dalam negeri melalui lebih dari 1,500 titik layanan eksklusif dari penjemputan hingga pengantaran yang tersebar di seluruh Indonesia. Layanan ini memanfaatkan moda transportasi tercepat yang tersedia dan melayani beragam jenis layanan sesuai kebutuhan pelanggan. Salah satu unggulan dari JNE adalah mampu memberikan layanan kirim barang dengan waktu 1 hari sampai. Sebagai perusahaan yang bergerak dibidang jasa, JNE senantiasa harus menjaga kepercayaan masyarakat.
JNE juga memberikan kemudahan pada masyarakat untuk melacak kirimannya, yaitu dengan menggunakan website resmi JNE https://www.jne.co.id/id/tracking/trace secara gratis. Seiring dengan perkembangan zaman, inovasi pun terus dilakukan mencakup inovasi di bidang teknologi informasi dan komunikasi. Sebagai bentuk dukungan maksimal terhadap e-commerce, maka perusahaan yang kini telah genap berusia 25 tahun ini mempersiapkan JNE E-Commerce mulai tahun 2014.
Saat ini JNE membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai karyawan JNE. Blog lowonganterpadu.com didirikan dengan maksud untuk memberikan kemudahan kepada para pencari kerja diseluruh Indonesia, update setiap hari.
Rekrutmen Lowongan Kerja Pendaftaran Calon Karyawan Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) Tahun 2021
Posisi Jabatan:
- Driver
- IT
- Kurir Delivery
- Mitra Kurir
- Rider
- Rider Delivery
Persyaratan:
- Warga Negara Indonesia
- Pendidikan minimal SMA SMK Sederajat
- Jenis kelamin Laki-laki
- Usia minimal 18 tahun
- Sehat jasmani dan rohani
- Berwawasan luas
- Mampu bekerja secara tim dan individu
- Disiplin dan bertanggung jawab
- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.