Lowongan Kerja Bank BNI Kanwil Yogyakarta Tahun 2021

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk adalah bank BUMN yang terus memberikan manfaat positif pada masyarakat. Layanan dan produk Perseroan yang sangat lengkap sangat cocok untuk semua segmen usaha mulai dari kalangan UMKM sampai dengan ritel dan konsumer. Sebagai upaya pemberdayaan ekonomi kerakyatan, khususnya bagi para pelaku usaha mikro kecil dan menengah, Kementrian BUMN bersama perusahaan milik negara membangun Rumah Kreatif BUMN (RKB) sebagai rumah bersama untuk berkumpul, belajar dan membina para pelaku UKM menjadi UKM Indonesia yang berkualitas. RKB akan mendampingi dan mendorong para pelaku UKM dalam menjawab tantangan utama pengembangan usaha UKM dalam hal Peningkatan Kompetensi, Peningkatkan Akses Pemasaran dan Kemudahkan Akses Permodalan. 


Selain produk yang lengkap serta didukung oleh teknologi berbasis informasi, Bank BNI juga saat ini telah memiliki cabang diseluruh wilayah Indonesia dan beberapa cabang di luar negeri. Untuk BNI wilayah Yogyakarta saat ini telah memiliki cabang dibeberapa kota diantaranya Klaten, Purworejo, Temanggung, Boyolali, Purwokerto, Purbalingga, Slamet Riyadi Solo, Wonosobo, Universitas Gajah Mada Yogyakarta, Surakarta, Cilacap, Yogyakarta, Magelang, Kebumen dan Wonogiri.


Saat ini BNI Kanwil Yogya membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai karyawan perusahaan. Blog lowonganterpadu.com didirikan dengan maksud untuk memberikan kemudahan kepada para pencari kerja diseluruh Indonesia, update setiap hari. 


Rekrutmen Lowongan Kerja Pendaftaran Calon Karyawan BNI Kanwil Yogyakarta Tahun 2021


Asisten Administrasi Kredit

Persyaratan:

  • Pria dan Wanita
  • Pendidikan minimal D3 semua jurusan
  • Lulusan dari institusi pendidikan tinggi yang terakreditasi 
  • Usia maksimal 26 tahun 
  • Fresh graduate
  • IPK minimal 2,50 (PTN) dan 2,75 (PTS) 
  • Tinggi badan minimal 155 cm (Wanita) dan 165 cm (Pria) 
  • Belum menikah 
  • Berpenampilan menarik
  • Memiliki keterampilan berkomunikasi yang baik 


Penempatan:

  • Boyolali 
  • Cilacap 
  • Kebumen 
  • Klaten 
  • Magelang 
  • Purbalingga 
  • Purwokerto 
  • Purworejo 
  • Slamet Riyadi Solo 
  • Surakarta 
  • Temanggung 
  • Universitas Gajah Mada Yogyakarta 
  • Wonogiri
  • Wonosobo 
  • Yogyakarta 


Persyaratan Lamar:

  • Surat lamaran 
  • Ijazah terakhir 
  • Pas foto 4×6 berwarna sebanyak 4 lembar 
  • Foto seluruh badan ukuran 3R sebanyak 1 lembar 
  • SKCK 
  • Surat keterangan sehat dan bebas nrkoba 

Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi, segera daftarkan diri melalui "Apply".

PT Bank BNI Kantor Wilayah Yogyakarta
Daftar online Apply here

  • Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi 
  • Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.


Dapatkan info lowongan kerja melalui WhatsApp atau Instagram Resmi.