Lowongan Kerja Pegawai PPNPN Badan Narkotika Nasional Tahun 2021
Badan Narkotika Nasional (BNN) adalah Lembaga Pemerintah Non Kementerian dibidang di bidang pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap zat terlarang menurut undang-undang. BNN bersama dengan masyarakat dituntut untuk terus menjaga dan memberantas peredaran zat terlarang tersebut karena sangat merugikan banyak pihak dan dapat memicu berbagai kejahatan dimasyarakat. Tugas daripada mencegah tidak hanya kewajiban dari BNN melainkan juga dari lingkungan keluarga dan masyarakat. Kegiatan ini merupakan tanggung jawab semua warga negara tanpa kecuali. Pemerintah harus bertindak tegas terhadap para pengedar zat terlarang tersebut, hukuman seumur hidup dan hukuman mati sangat tepat diberikan jika terbukti mengedarkan zat-zat yang memang sangat merusak generasi muda tersebut.
Permasalah Nrkoba memang menjadi salah satu kasus terbesar yang mana hampir setiap Negara di dunia mengalami permasalahan-permasalahan yang ditimbulkan. Jajaran BNN sebagai lembaga tertinggi dalam hal pecegahan dan pemberantasan harus bersifat tegas, tepat dan tidak pandang bulu. Siapa saja harus segera dikenakan sangsi yang sesuai seperti apa yang telah ditetapkan dalam undang-undang 35 tahun 2009 tentang Nrkotika.
Saat ini BNN membuka lowongan kerja terbaru dalam rangka mencari calon pegawai yang siap untuk bergabung sebagai pegawai BNN. Blog lowonganterpadu.com didirikan dengan maksud untuk memberikan kemudahan kepada para pencari kerja diseluruh Indonesia, update setiap hari.
Rekrutmen Lowongan Kerja Pendaftaran Calon Pegawai Badan Narkotika Nasional Tahun 2021
PPNPN KEHUMASAN
Persyaratan:
- Warga Negara Indonesia
- Pendidikan minimal Diploma
- Sehat jasmani dan rohani
- Pria, usia maksimal 30 tahun
- Memahami softwafe design dan edit video
- Memahami media sosial
- Mampu bekerja dibawah tekanan
- Kratif dan inovatif
- Mampu bekerja secara tim
Persyaratan Lamar:
- Surat lamaran lengkap dengan melampirkan sosial media (instagram, facebook dan youtube)
- Curiculum Vitae
Jika anda tertarik dan memenuhi kualifikasi, segera daftarkan diri melalui "Apply" dibawah ini.
- Badan Narkotika Nasional
- Pelamar yang lolos seleksi administrasi akan diberitahu melalui email atau telepon resmi
- Hanya pelamar terbaik yang akan diproses untuk mengikuti seleksi
- Seluruh tahapan seleksi ini tidak dipungut biaya.